Diva Karaoke Adakan Promo “Ngabubu Irit” Selama Bulan Puasa

Radardaerah.com.MANADO– Salah satu tempat karaoke yang ada di kota manado yaitu Diva mengadakan promo “Ngabubu Irit” Selama Bulan Puasa.
Manager Diva Glen menyampaikan, kami mengadakan promo selama bulan puasa dan bulan april. Promo ini dinamakan “Ngabubu Irit” yang di diva karaoke.
“Promi yang ditawarkan yaitu untuk ruangan small dan medium berlaku dari pukul 3 sore sampai 6 sore hanya Rp.35.000 selama 1 jam. Ini kami adakan untuk memanjakan konsumen kami selama bulan puasa,” ujarnya.
Lanjutnya lagi, mari semua yang ingin menghabiskan akhir pekan ataupun ingin karaoke langsung saja ke diva karaoke.
“Ada banyak promo juga yang akan kami berikan dan tawaran-tawaran yang menarik yang kami sajikan,” tutupnya.
Perlu diketahui diva karaoke sendiri bisa diakses di FB yaitu DIVA Family Karaoke Manado, Instagram di @divamanado, dan juga nomor kontak di 0431-864400.