Walikota Angouw Dan Bupati Kamaru Sepakati Kerjasama
Radardaerah.com.MANADO– Wali Kota Manado Andrei Angouw dan Bupati Bolsel Iskandar Kamaru SIP sepakat kembali bagi daerah masing-masing. Faktanya, kesepakatan dalam bentuk penandatanganan bersama tentang Tera dan Tera Ulang disepakati kedua pimpinan tersebut. Penandatanganan itu dilaksanakan di Kantor Walikota Manado, disaksikan Sekertaris Daerah ((Sekda)