ANTUSIAS! WARGA SERBU PASAR MURAH DI BANJER
Radardaerah.com.MANADO– Pemerintah Kota (Pemkot) Manado menggelar pasar murah di Masjid Uswatun Hasanah, Rabu (5/3) berlokasi di Kelurahan Banjer, Kecamatan Tikala, Lingkungan 5. Kegiatan ini mendapat sambutan antusias dari warga yang sejak pagi sudah mengantri untuk mendapatkan sembako dengan harga terjangkau dan dimulai sekitar